Rabu, 26 Januari 2011

Bisa sembuh...! 4

... belum terbuktimefektifitasnya, tapi tidak ada salahnya mencoba, toh tak merugikan jika gagal.
Selama beberapa  hari saya mencoba mnguatkan diri dgn self affirmation, tapi tak ada hasil yg saya rasakan.
Saya tetap berselera ketika melihat wajah tampan yg dewasa, saya tetap diam saat melihat cewek seksi didepan saya, saya mulai ragu dgn self affirmation saya,dan itu artinya melemahkan "kekuatan" kata2 itu sendiri atas diri saya, saya tidak tahu apakah saya gagal meyakinkan diri saya, ataukah saya hanya terburu2 ingin memperoleh hasil yg instan.Tapi kemudian baru beberapahari yg lalu saya merasa disadarkan dgn sesuatu yg lebih penting dngn semua yg saya harapkan selama ini.
Ketika saya duduk setelah solat jumat dimasjid komplek rumah saya waktu itru, seorang ustadz yg tidak biasanya memberi ceramah disana  memberikan tausiah yg membuat saya benar2 tersentuh dan mengharukan hati saya, kira2 isinya seperti ini...."Keputusasaan hanya akan semakin menjauhkan kita dari Allah..., saat kita putus asa tuhan melepaskan diri kita pada diri kita sendiri, Allah tidak lagi membimbing kita,saat itu setan mengambil alih atas diri kita, menghias2i hal2 yg hina jadi seolah2 nikmat dan bahagia., maka disaat kita merasa kita kehilangan arah segeralah beristighfar dan minta petunjuk kepada Allah.
Lagipula seberapa beban kita jika di banding dengan orang2 dulu hingga kita merasa pantas untuk berputus asa???
Ingitkah dengan Maryam? Betapa beratnya beban maryam kala itu, eorang gadis cantik yg oleh Allah dikehendaki hamil tanpa sebab manusiaa, bagaimana perasaanya ketika diperolok oleh orang2 yg yg ditemuinya dijalan, dituduh berzina? apakah kita lebih dari iyu? apakah maryam putus asa?.... tidak, maryam tetap yakin dengan janji Allah.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar